Longsor di Malino, Dinas PUTR Sulsel: Segera Lakukan Penanganan Darurat Pembukaan Akses

    Longsor di Malino, Dinas PUTR Sulsel: Segera Lakukan Penanganan Darurat Pembukaan Akses

    GOWA - Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan segera menindaklanjuti untuk penanganan darurat terhadap jalan yang longsor di Kabupaten Gowa.

    Diketahui, hujan dengan intensitas tinggi melanda di Kabupaten Gowa. Sehingga mengakibatkan terjadinya longsor di ruas Sungguminasa - Malino tepatnya pada km 63-64 dan km 60-61.

    Kepala Dinas PUTR Sulsel, Astina Abbas mengatakan, bahwa pihaknya segera menangani ruas jalan akses utama menuju Malino.

    "Kita segera melakukan penanganan darurat untuk membuka akses titik longsor di ruas Sungguminasa - Malino, " katanya, Rabu (16/11/2022).

    Menurutnya, atas arahan Gubernur Sulsel Andi Sudirman, agar penanganan darurat segera dilakukan. Utamanya untuk membuka akses jalan yang tertutup akibat longsor ini.

    "Penanganan darurat akan dilakukan pembersihan material longsor di lokasi,  kemudian akan dilakukan pembukaan akses jalan, agar akses mobilisasi masyarakat bisa melintasi jalan ini, " jelasnya.(***)

    makassar sulsel
    Jurnalis Indonesia Satu

    Jurnalis Indonesia Satu

    Artikel Sebelumnya

    Kadis Kominfo SP Harap Kontribusi OPD Lingkup...

    Artikel Berikutnya

    Gubernur Sulsel Turunkan Tim Tangani Longsor...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Deteksi Dini Kanker Kulit, UPK4 Sulsel Gelar Pemeriksaan Gratis Satu Bulan
    Pemprov Sulsel Gelar Kajian Islam Memberantas Korupsi dan Suap Hadirkan Ustadz Erwandi Tarmizi Anwar
    Gubernur Sulsel Hadiri Pelantikan Rektor IPB Prof. Arif Satria
    Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan ke Korban Kebakaran di Jalan Nuri 
    KPPN Bantaeng Gelar Press Release Kinerja APBN 2022, Sosialisasi PMK dan Langkah Strategis Pelaksanaan Anggaran 2023

    Tags